Penulis: cindai

Kepri (Cindai.id)_ DPRD Provinsi Kepulauan Riau menyelenggarakan Rapat Paripurna ke-25 Masa Sidang Ke-2 Tahun Anggaran 2024 bertempat di Ruang Balairung Wan Seri Beni Pusat Perkantoran Gubernur Provinsi Kepulauan Riau, Pulau Dompak, Selasa, (02/07/2024). Paripurna ini sendiri Beragendakan Laporan Akhir Pantia Khusus DPRD Provinsi Kepulauan Riau terhadap Rancangan Peraturan Daerah tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Provinsi Kepulauan Riau Tahun 2025-2045 Sekaligus Persetujuan Penetapan Menjadi Peraturan Daerah. Paripurna dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Provinsi Kepulauan Riau Jumaga Nadeak, SH dan dihadiri langsung oleh Gubernur Provinsi Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad, SE,MM, masing-masing Kepala Perangkat/Wakil dari OPD Provinsi Kepulauan Riau beserta…

Read More

Tanjungpinang (Cindai.id) – Persiapan pelaksanaan Pekan Olahraga Daerah (Popda) ke IX Tahun 2024 di pusatkan di Kota Batam Sebagai Tuan Rumah. Saat ditemui media ini di ruang kerja Andi Amri Sebagai Panitia Pelaksana (Panpel) mengatakan tahapan persiapan yang dilakukan salah satunya adalah rapat finalisasi persiapan Popda yang dilaksanakan pada tanggal 27 juni 2024 bertempat di Kantor Popda Kepri. “Pemusatan pelaksanaan Popda ke IX di Kota Batam sesuai dengan Surat Keputusan Gubernur Kepri Nomor : 549 Tahun 2023,” jelasnya. Selanjutnya pelaksanaan rapat persiapan dilaksanakan pada jumat (28/06/2024) bertempat di Kantor Walikota Batam, dan turut di hadiri oleh Sekretaris Dispora Kepri Heri…

Read More

Tanjungpinang (Cindai.id) _ Papan reklame jenis bando yang melintang di atas jalanan raya, tampak kokoh terpasang di beberapa titik wilayah Kota Tanjungpinang dengan dihiasi foto reklame salah satu bakal calon Gubernur Kepri.  Hasil pantauan tim media ini di lapangan, meski sudah ada larangan namun tetap kokoh terpasang 2 (dua) unit di Jalan Hang Tuah, Tepi Laut dan satu unit di Jalan D.I Panjaitan, depan Pom Bensin Batu 7 (tujuh) Tanjungpinang dengan tema iklan yang berbeda-beda, Selasa (02/07/2024). Larangan pemasangan papan reklame jenis bando ini tertuang dalam Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor 20 Tahun 2010 tentang Pedoman Pemanfaatan dan Penggunaan Bagian-bagian…

Read More

Tanjungpinang (Cindai.id) _ Hasil dari pengamanan Tim Satgas Catur Bais TNI Tanjungpinang terhadap 28 koli Ball Press (pakaian bekas) yang diserahkan ke Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea Cukai (KPPBC) Tipe B Tanjungpinang di Komplek Ruko KM 12 Jalan Arah Tanjung Uban Kota Tanjungpinang milik J&T Cargo Gateway TNJ99A KM 12 Tanjungpinang seperti tanpa pemilik.  Baca Juga: Kuat Dugaan PT.Aiwood Akan Angkut dan Jual Mesin Produksinya ke Semarang Secara Diam-Diam Hasil penelusuran awak media ini, melalui sambungan telepon Robi Wahyu selaku Public Relations J&T Cargo pusat menerangkan mekanisme penerimaan barang di J&T. ” Kita dari J&T kargo sendiri punya kebijakan bahwa ketika…

Read More

Bintan (Cindai.id)_ Memperingati Hari Bhayangkara ke-78, Kapolres Bintan pimpin Upacara peringatan hari Bhayangkara ke-78 dengan memberikan penghargaan kepada masyarakat dan personel Polres Bintan, Upacara Hari Bhayangkara tersebut dilaksanakan di Lapangan Bhayangkara Polres Bintan, Senin (1/7/2024). Upacara Peringatan Hari Bhayangkara tersebut dihadiri oleh Bupati Bintan Robby Kurniawan, Wakil Bupati Bintan Ahdi Miqsith, Dandim 0315 Tanjungpinang diwakili oleh LETKOL Inf M. Denny Nurcahyono, Dansatrad 213 Tanjungpinang, Kafasharkam Mentigi, Danlanal Bintan, Danlanud RHF diwakili oleh KAPTEN Kal Ahmad, Ketua DPRD Bintan, Kajari Bintan, Sekda Bintan, Ketua PN Tanjungpinang, Ketua Bhayangkari Cabang Bintan, Ny. Ila Riky Iswoyo dan sejumlah Pimpinan OPD yang ada di…

Read More

Tanjungpinang (Cindai.id) _ PT Pelindo Multi Terminal (SPMT), subholding dari PT Pelabuhan Indonesia (Persero) yang mengelola segmen terminal non-petikemas, terus menunjukkan komitmennya dalam memberikan pelayanan kepelabuhanan terbaik kepada pengguna jasa.  Pada tanggal 1 Juli 2024, SPMT secara resmi melakukan serah terima operasi (STO) di empat terminal strategis: Sibolga, Tanjung Pinang, Tanjung Balai Karimun, dan Bima. Acara ini diselenggarakan secara hybrid dengan pusat kegiatan di Tanjung Pinang, yang ditandai dengan penyerahan santunan kepada anak-anak panti asuhan, penyerahan APD berupa helm dan rompi kepada para pejabat struktural branch Tanjung Pinang serta pemotongan tumpeng. Direktur Strategi dan Komersial SPMT Rizki Kurniawan, dalam kata…

Read More

Tanjungpinang (Cindai.id) _ Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PC PMII) Tanjungpinang-Bintan menggelar Pelantikan Masa Khidmat 2024-2025 di Hotel Comforta Tanjungpinang, Minggu (30/06/ 2024). Pelantikan PMII Tanjungpinang-Bintan tersebut sukses dengan dihadiri 500 peserta dari berbagai kalangan. Ketua PC PMII Tanjungpinang – Bintan, Andi Saripuddin dalam sambutannya mengajak semua kader diharapkan untuk merapatkan barisan dan bersama-sama mewujudkan sebuah organisasi pergerakan dengan selalu hadir di tengah-tengah masyarakat. “Mari kita bersama-sama rapatkan barisan dan tetap solid sahabat-sahabat pergerakan,” ujarnya. Hal yang sama juga disampaikan oleh Ketua Majelis Pembina Cabang (Mapincab) PMII Tanjungpinang-Bintan, H. Rahman Setiawan bahwa pergerakan itu artinya hidup, jika mati bukan…

Read More

Kepri (Cindai.id)_ DPRD Provinsi Kepulauan Riau menyelenggarakan Rapat Paripurna Masa Sidang Ke-2 Tahun Anggaran 2024 bertempat di Ruang Balairung Wan Seri Beni Pusat Perkantoran Gubernur Provinsi Kepulauan Riau, Pulau Dompak, Rabu (26/06/2024). Paripurna ini sendiri Beragendakan Laporan Akhir Badan Anggaran DPRD Provinsi Kepulauan Riau terhadap Rancangan Peraturan Daerah Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan (LPP) Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Provinsi Kepulauan Riau Tahun Anggaran 2023 Sekaligus Persetujuan Penetapan Menjadi Peraturan Daerah. Paripurna dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Provinsi Kepulauan Riau Jumaga Nadeak, SH dan dihadiri langsung oleh Gubernur Provinsi Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad, SE,MM , masing-masing Kepala Perangkat/Wakil dari OPD…

Read More

Tanjungpinang (Cindai.id) – Sistem keimigrasian digital yang digunakan di bandara dan pelabuhan utama Indonesia telah pulih sejak Sabtu malam (22/6/2024). Layanan seperti pemeriksaan keimigrasian, autogate, visa, izin tinggal, M-Paspor, dan Cekal Online sudah berjalan normal. Namun, sistem paspor masih terkendala dan ditargetkan pulih senin (24/6/2024). Gangguan ini disebabkan oleh masalah di Pusat Data Nasional (PDN) Kementerian Kominfo. Direktur Jenderal Imigrasi, Silmy Karim, menjelaskan bahwa pihaknya memindahkan data center ke lokasi baru setelah 12 jam gangguan terjadi karena PDN tidak menunjukkan tanda-tanda pemulihan. Pemindahan data center dan aktivasi kembali sistem imigrasi memakan waktu dua hari, dari tanggal 20 hingga 22 Juni…

Read More

Oleh: Johari, SH. M.Si, Pengamat Sosial Asal Anambas | Opini. “TIDAK ADA NEGERI MISKIN, KECUALI SALAH KELOLA (Peter Drucker)” Opini (Cindai.id)_ Peringatan ulang tahun atau hari ulang tahun selalu dirayakan dengan berbagai cara, kerap kali itu dilakukan dengan acara khidmat dan sakral yang penuh makna historikal, agar kejadian itu kekal abadi dalam ingatan. Agar tidak terkesan cuma jadi seremonial belaka, tentu akan lebih baik dievaluasi dalam perjalanan waktu dengan berbagai peristiwa paling tidak dalam jangka waktu 1 tahun terakhir, usia yang sudah dilewati itu ternyata faktanya tidak lagi muda, bahkan tergolong menjelang dewasa dan tentu tidak berapa lama…

Read More